Sosial

Infografis: Persiapan Upacara HUT RI di IKN

Pemerintah memastikan upacara peringatan HUT RI Ke-79 di siap digelar di Ibu Kota Nusantara (IKN). Berbagai persiapan telah dilakukan pemerintah, termasuk penyediaan fasilitas umum demi kelancaran acara.

Berikut infografis yang disajikan terkait upcara peringatan HUT RI

Infogragis ini merupakan bagian dari kerjasama diseminasi LKBN Antara dengan MediaBanten.Com

Iman NR

Back to top button